Deskripsi:LEUKOMED T PLUS 10X30CM merupakan plester luka yang dapat digunakan pada saat kegiatan sehari-hari. LEUKOMED T PLUS 10X30CM dapat digunakan pada saat mencuci, mandi dan aktivitas lainnya. Tidak ada resiko jika luka akan terkena air karena LEUKOMED T PLUS 10X30CM ini berbentuk transparan tahan air dan anti bakteria. |
|
Kemasan:1 Pcs |
|
Indikasi / Manfaat / Kegunaan:Pembalut luka dan luka pasca operasi |
Kategori:Alat Kesehatan |
|
Dosis:Sesuai kebutuhan individu |
|
Penyajian:1. Pegang pembalut luka pada pita pegangan merah. Kemudian lepaskan lapisan atas kertas 2. Menggunakan pegangan selotip, pembalut luka transparan dapat diaplikasikan secara akurat pada luka. Lalu hapus lapisan kedua pada kertas rilis 3. Secara perlahan tekan transparan film pada kulit, terutama pada sekitar tepi. Pastikan seluruh kulit yang tertutup tahan air dan tahan bakteri. 4. Selanjutnya lepas bagian plastik dengan menggunakan sekali pita merah 5. Untuk menghapus, cabut penutup film (plastik) secara merata menggunakan salah satu ujungnya. Tanpa rasa sakit dan lembut pa da kulit |
|
Cara Penyimpanan:Simpan dalam keadaan kering dan bersih |
|
Perhatian:- |
|
Efek Samping:- |
|
Nama Standar MIMS:LEUKOMED T PLUS 10x30CM |
|
Nomor Izin Edar:AKL 11603010333 |
|
Pabrik:BSN Medical |
|
Keterangan: |
|
Referensi:Deskripsi Leukomed T Plus 10x30cm diambil dari www.bsnmedical.com |
Ditinjau oleh Apoteker K24Klik
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk
perbedaan penulisan obat adalah diluar
tanggung jawab
pihak K24klik. Foto bisa berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan
perbarui. Harga bisa berbeda dengan di apotek.
Ulasan Produk
( 5.0 )

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan
