
Foto dapat berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan perbarui. Harga dapat berbeda dengan di apotek.
*Harus dengan Resep Dokter
DKI1746300110B1
Obat Keras
100% obat asli
Kirim cepat, kurang dari 1 jam
Stok tersedia
Deskripsi
EUTHYROX merupakan obat yang digunakan untuk terapi lini pertama pada hipotiroidisme untuk menggantikan kerja hormon yang dihasilkan kelenjar tiroid paska pengangkatan dari kelenjar tiroid itu sendiri.
EUTHYROX mengandung Levotiroksin sodium (garam tiroksin) sintetis dengan tujuan dapat memperbaiki gangguan metabolik yang dibuktikan dengan kadar hormone TSH dan T4 yang normal.
Levotiroksin adalah hormon yang dihasilkan oleh kelenjar tiroid yang memegang peranan penting dalam proses pertumbuhan dan perkembangan sel serta meregulasi sebagian besar proses metabolisme tubuh yang mempengaruhi fungsi hemostatis tubuh.
Komposisi
Hormon sintetik yang menyerupai hormon tiroid manusia.
Kemasan
1 Dos isi 4 Strip x 25 Tablet
Indikasi / Manfaat / Kegunaan :
Goiter eutiroid, Pencegahan kekambuhan pasca strumektomi, Hipotiroid, Terapi bersama dengan antitiroid, Pasca tiroidektomi, Tes supresi tiroid.
Sub Kategori
Hormon Tiroid
Tag
Dosis
Goiter eutiroid Dewasa: 75-200 mcg. Remaja : 50-150 mcg, 1 kali perhari.
Pencegahan kekambuhan pasca strumektomi 75-200 mcg, 1 kali perhari.
Hipotiroid Dewasa : Awal 25-50 mcg, ditingkatkan 25-50 mcg pada interval 2-4 minggu. Dosis pemeliharaan: 125-250 mcg. Anak : Awal 12.5-50 mcg. Dosis pemeliharaan: 100-150 mcg/m2 luas permukaan tubuh, 1 kali perhari.
Terapi bersama dengan antitiroid 50-100 mcg, 1 kali perhari.
Pasca tiroidektomi total150-300 mcg, 1 kali perhari.
Tes supresi tiroid 200 mcg, 1 kali perhari.
Pencegahan kekambuhan pasca strumektomi 75-200 mcg, 1 kali perhari.
Hipotiroid Dewasa : Awal 25-50 mcg, ditingkatkan 25-50 mcg pada interval 2-4 minggu. Dosis pemeliharaan: 125-250 mcg. Anak : Awal 12.5-50 mcg. Dosis pemeliharaan: 100-150 mcg/m2 luas permukaan tubuh, 1 kali perhari.
Terapi bersama dengan antitiroid 50-100 mcg, 1 kali perhari.
Pasca tiroidektomi total150-300 mcg, 1 kali perhari.
Tes supresi tiroid 200 mcg, 1 kali perhari.
Penyajian
Sebaiknya diberikan pada saat perut kosong : Berikan pada saat perut kosong sekurang-kurangnya ½ jam sblm makan pagi.
Perhatian
Peny jantung koroner, gagal jantung atau aritmia; hipotiroid berat atau yang sdh lama terjadi. Penyakit endokrin, misalnya DM, diabetes insipidus atau insufisiensi korteks adrenal; koma miksedema. Anak, lanjut usia. Hamil & laktasi.
Efek Samping
Tremor pada jari tangan, palpitasi, aritmia, berkeringat secara berlebihan, diare, penurunan BB, gangguan tidur, gelisah.
Nama Standar MIMS
EUTHYROX 100MCG TAB
Nomor Izin Edar
Pabrik
Merck
Golongan Obat

Keterangan
Referensi
Referensi Euthyrox 100mcg Tablet diambil dari
- BPOM (2023)
- Medscape (2023)
- MIMS Indonesia (2023)
Mengapa K24Klik?
K24Klik adalah apotek online pertama di Indonesia yang
'benar-benar buka 24 jam non stop' karena melayani konsultasi
, pesanan dan pengantaran 24 jam non stop.



Ditinjau oleh Apoteker K24Klik
Beli lebih mudah dan murah via aplikasi dengan cashback K24KlikPoints
INSTALL APLIKASI
INSTALL APLIKASI
Potensi cashback up to Rp. 217,-
( untuk pembelian menggunakan aplikasi )
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk perbedaan penulisan obat adalah diluar tanggung jawab
pihak k24klik.com
Orang Juga Membeli Produk-Produk Seperti Euthyrox 100mcg Tablet

EUTHYROX 50MCG T...
Rp 2.257

COZAAR 50MG TABL...
Rp 19.753

CITICOLINE NOVEL...
Rp 9.055

SVT 10MG TABLET
Rp 743

MOLAVIR 5% CR 5G
Rp 11.326

CINOGENTA CR 10G
Rp 61.710

DIPROSTA CR 5G
Rp 25.052

BIPRO 5MG TABLET
Rp 7.923

CONCOR 1.25MG TA...
Rp 5.032

BISOPROLOL FUMAR...
Rp 2.641

GRAFIX 500MG KAP...
Rp 2.500

STALEVO 100/ 25 ...
Rp 29.103
Pertanyaan Anda telah kami terima. Administrator website kami akan memeriksa pertanyaan yang Anda sampaikan sebelum mempublikasikannya di website ini.
Pertanyaan Tidak Berhasil Ditambahkan
Tanya tentang Euthyrox 100mcg Tablet pada apoteker kami di sini
Pertanyaan Tidak Berhasil Ditambahkan
thiyah 2017-12-24 18:28:05Per pack harganya berapa ? Di daerah jakut ada ga tokonya ?
Komentar
Komentar Anda telah kami terima. Administrator website kami akan memeriksa komentar yang Anda sampaikan sebelum mempublikasikannya di website ini.
Kirim
Layanan Pelanggan
Ikuti Kami
Newsletter
Dapatkan informasi, tips kesehatan, dan promo eksklusif K24Klik hanya untuk Anda!