
Deskripsi
Datan Forte diproduksi oleh PT Pyridam Farma dalam bentuk kaplet 500 mg. Tiap Kaplet Datan Forte mengandung asam mefenamat yang dapat mengatasi rasa sakit/nyeri ringan hingga sedang seperti sakit kepala & gigi, nyeri setelah operasi & setelah melahirkan, serta mengurangi inflamasi atau peradangan.
Sub Kategori
Obat Anti Inflamasi Non Steroid (OAINS)
Tag
Komposisi
Asam mefenamat 500 mg
Indikasi
Segala macam rasa nyeri, baik akut maupun kronik
Dosis
Dewasa & anak > 14 tahun awal 500 mg, dilanjutkan 250 mg tiap 6 jam
Penyajian
Berikan segera sesudah makan. Telan utuh, jangan dikunyah atau dihancurkan
Cara Penyimpanan
simpan di tempat sejuk dan kering, terhindar dari paparan sinar matahari langsung
Perhatian
Wanita hamil dan anak < 14 tahun
Efek Samping
Iritasi lambung, kolik usus, penyakit ginjal
Kemasan
1 Dos isi 10 Strip x 10 Tablet
Harga
Rp 1.929,- / Tablet
Pabrik
Pyridam Farma
Keterangan
Referensi
Referensi DATAN F 500MG TAB 100S diambil dari berbagai macam sumber
INSTALL APLIKASI
Potensi cashback up to Rp. 96,-
( untuk pembelian menggunakan aplikasi )
Tanya Jawab Apoteker
Tanya tentang DATAN F 500MG TAB 100S pada apoteker kami di sini
LIHAT 5 PERTANYAAN SELANJUTNYA